Dik,
Maafkan Kakak, kakak belum bisa menjadi kakak yang terbaik untukmu
Maafkan Kakak, kakak belum bisa melindungi kamu sepenuhnya
Maafkan Kakak, jika kakak tidak bisa menemanimu bermain setiap saat
Maafkan Kakak, jika kakak selalu egois
Dik Ketahuilah,
Ketika tak ada orang untuk berbagi cerita, ketahuilah dirimu pendengar yang aku harapkan
Ketika aku merasa sendiri, ketahuilah aku berharap kau ada menemaniku
Dik,
Apakah kamu tahu tidak ada hal lain yang lebih dekat selain hubungan darah?
Dik,
Meskipun kau terkadang menjengkelkan, ketauhilah aku tetap menyayagimu dik.
Adikku, semoga hubungan persaudaraan kita tidak hanya di dunia saja. Berjanjilah bahwa kita akan bertemu di surga
Maafkan Kakak, kakak belum bisa menjadi kakak yang terbaik untukmu
Maafkan Kakak, kakak belum bisa melindungi kamu sepenuhnya
Maafkan Kakak, jika kakak tidak bisa menemanimu bermain setiap saat
Maafkan Kakak, jika kakak selalu egois
Dik Ketahuilah,
Ketika tak ada orang untuk berbagi cerita, ketahuilah dirimu pendengar yang aku harapkan
Ketika aku merasa sendiri, ketahuilah aku berharap kau ada menemaniku
Dik,
Apakah kamu tahu tidak ada hal lain yang lebih dekat selain hubungan darah?
Dik,
Meskipun kau terkadang menjengkelkan, ketauhilah aku tetap menyayagimu dik.
Adikku, semoga hubungan persaudaraan kita tidak hanya di dunia saja. Berjanjilah bahwa kita akan bertemu di surga
Tidak ada komentar:
Posting Komentar